Home Nasional Otonomi Politik Ekonomi Hukrim Sport LifeStyle Metropolis Pendidikan Internasional Indeks
 
Rapat Teknis Persiapan Peringatan HUT RI ke-79 di Kecamatan Mandau
Senin, 05-08-2024 - 22:41:39 WIB
TERKAIT:
   
 

GardaTerkini.com, Mandau - Sempena perayaan Hari ulang tahun Republik Indonesia (HUT RI) ke-79 yang akan dirayakan pada Sabtu, 17 Agustus 2024 nanti, maka dari itu Pemerintah Kecamatan Mandau, pada hari ini Senin (05/08/2024), menggelar rapat teknis yang dilaksakan di Ruang Rapat Kantor Camat Mandau.


Rapat yang dibahas yakni terkait Pengukuhan Paskibra Kecamatan Mandau yang akan digelar pada 15 Agustus, dilanjutkan Upacara Bendera baik pengibaran bendera, penurunan bendera yang akan dilaksanakan langsung pada 17 Agustus, dan kegiatan Pawai Karnaval yang akan digelar pada 18 Agustus.


"Kami berharap kepada seluruh sektor yang ada di Kecamatan Mandau, untuk dapat sama-sama bekerja dan bekerjasama agar kegiatan yang akan kita laksanakan untuk memeriahkan HUT Republik Indonesia ke-79 berjalan lancar dan sukses, semoga masyarakat turut berpartisipasi dalam mematuhi peraturan dan mengikuti rangkaian kegiatan yang akan direncanakan", ujar Camat Mandau Riki Rihardi, S.STP., M.Si.


Sebagai info untuk pelaksanaan Upacara Bendera akan dilaksanakan di Halaman Kantor Camat Mandau (kenaikan bendera pada pagi hari, penurunan bendera sore hari).




 
Berita Lainnya :
  • Kapolsek Mandau Lakukan Cooling System Dalam Rangka Pilkada Bengkalis 2024
  • Tiga Kelurahan di Kecamatan Mandau Menggelar Semarak Kampung HUT RI Ke 79 Tahun 2024
  • Mayat Seorang Wanita Ditemukan Dalam Keadaan Meninggal Dunia
  • RT & RW Diingatkan Pj Wako Risnandar Untuk Tidak Terlibat Politik Praktis
  • Program Bujang Kampung Ke-116 di Kampung Bukit Harapan Sangat Dirasakan Manfaatnya Warga
  •  
    Komentar Anda :

     
     
     
    + Indeks Berita +
    01 Kapolsek Mandau Lakukan Cooling System Dalam Rangka Pilkada Bengkalis 2024
    02 Tiga Kelurahan di Kecamatan Mandau Menggelar Semarak Kampung HUT RI Ke 79 Tahun 2024
    03 Mayat Seorang Wanita Ditemukan Dalam Keadaan Meninggal Dunia
    04 RT & RW Diingatkan Pj Wako Risnandar Untuk Tidak Terlibat Politik Praktis
    05 Program Bujang Kampung Ke-116 di Kampung Bukit Harapan Sangat Dirasakan Manfaatnya Warga
    06 Paslon Manise Daftar di KPU Malteng
    07 Resmi Terima Berkas Pendaftaran Paslon Amanat Ini Kata Ketua KPU Malteng
    08 Paslon Nusa Ina Resmi Daftar di KPU Malteng
    09 Paslon Kawal Daftar di KPU Malteng
    10 Bupati Siak Lantik, Pengukuhan Perpanjangan Jabatan Penghulu dan Bapekam Se-kecamatan Koto Gasib
    11 Bupati Siak Alfedri Lantik Penghulu dan Bapekam Perpanjangan Jabatan Se-kecamatan Lubuk Dalam
    12 Se-kecamatan Kerinci kanan, Pengukuhan Perpanjangan Jabatan Penghulu dan Bapekam
    13 Antisipasi Banjir, Pemkab Rohil Terjunkan 2 Excavator di Kepenghuluan Bagan Punak Meranti
    14 Dalam Rangka Menjelang Pilkada 2024 Polsek Mandau Laksanakan Cooling Dengan LAMR Mandau
    15 Polsek Lubuk Dalam Laksanakan Cooling Menjelang Pilkada Serentak 2024
    16 DPRD Rohul Lantik 45 Anggota Baru: Awali Masa Jabatan Dengan Sumpah Janji di Rapat Paripurna
    17 Menyambut HUT RI ke-79, Kampung Empang Pandan Jalan Santai & Perlombaan
    18 Lepas Team Polres Final A & Final B, Kapolres Siak : Berjalan Dengan Sukses Ini Harapanya
    19 KPU Rokan Hulu Resmi Tutup Pendaftaran Pilkada 2024 Dengan Lima Pasangan Calon
    20 Diduga Beraroma Pungli, Kegiatan Workshop Peningkatan Kompetensi Kepsek Tingkat SD, SMP
    21 Resmi Tercatat di DJKI, Kubu Yudhistira Yang Berhak Gunakan Nama dan Logo IWO
    22 Wakil Bupati Siak, Husni Merza Resmi Buka Serindit Boat Race 2024 di Tepian Bandar Sungai Jantan
     
     
     
    Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
    Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
    © GardaTerkini.com | Media Online | Bertindak demi Kebenaran